Cara Bermain Congklak, Permainan Tradisional Seru

Cara bermain congklak, permainan tradisional seru! Setiap daerah pasti mempunyai budayanya tersendiri, salah satunya dalam budaya permainan tradisional yang sudah lama ada dan sering dimainkan oleh orang-orangnya. Berbagai permainan tradisional sangat banyak sekali ragamnya, dan begitu banyak digemari oleh mereka yang memainkannya.

Cara bermain congklak
Cara bermain congklak

Namun meskipun kini terbilang jarang dan sedikit berkurang penggunaannya, permainan tradisional tersebut masih tetap ada yang memainkan dan tidak mudah dilupakan. Dalam hal ini, ada salah satu permainan tradisional congklak yang berasal dari daerah Jawa Barat, dan biasanya dimainkan oleh kalangan perempuan atau anak-anak. Kini, permainan ini sudah tersebar di seluruh Nusantara hingga mancanegara. Congklak begitu disukai karena sangat menghibur, karena cara bermainnya yang mudah dimengerti.

Sebelum mengulas lebih lengkap mengenai permainan congklak, untuk saat ini dengan berkembangnya teknologi Anda perlu mengetahui informasi mengenai permainan game online terbaik seperti game judi parlay.

Cara Memainkan Congklak

Cara bermain congklak yang pertama, siapkan terlebih dahulu media untuk bermain congklak, seperti papan congklak yang memiliki beberapa bulatan penampung. Lalu sediakan pula biji-bijian atau apapun yang memungkinkan dijadikan untuk butir congklak.

Dalam memainkannya, diharuskan terdiri dari 2 orang pemain yang harus berhadapan. Setiap tampungan mempunyai 7 butiran congklak, dan masing-masing pemain mempunyai penampung miliknya sendiri yang harus diisi sebanyak-banyaknya. Lalu, pemain akan mulai bermain serentak dengan mengambil salah satu dan memasukkan butir congklak ke penampung yang dimiliki masing-masing. Permainan berlangsung searah jarum jam atau berjalan ke kiri.

Kemudian cara bermain congklakselanjutnya kita melanjutkan permainan hingga butir yang ada diambil masuk kedalam tampunagn milik sendiri, hingga butirnya mati. Jika ronde pertama telah selesai, pemain dapat melanjutkan kembali ronde selanjutnya dengan mengisi rumahnya dengan butir yang dimiliki di tampungan atau kampung miliknya. Jika terdapat rumahnya yang tidak terisi oleh butir, maka rumah tersebut dianggap terbakar dan harus diabaikan ketika bermain.

Selanjutnya, jika ronde permainan sudah berakhir maka pemenang bisa ditentukan dari butir paling banyak yang dimiliki oleh pemain. Dan jika kedua pemain memiliki jumalh butir sama banyak, maka pemanang bisa ditentukan melalui jumlah rumah paling sedikit atau bahkan tidak ada.

Itulah sekilas pembahasan mengenai cara bermain congklak yang seru dan mudah.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published.